Dinas TPH Paser. Selasa (21/3) Tim UPTD Proteksi Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Kaltim dan BPP Tanah Grogot melaksanakan Gerakan Pengendalian (Gerdal) organisme pengganggu tumbuhan (OPT) tikus di dua Desa Sekaligus yakni Desa Sungai Tuak dan Pulau Rantau Kecamatan Tanah Grogot Kab. Paser . Dalam kesempatan itu bukan hanya bagaimana cara pengendalian opt tikus yang dibahas tapi juga opt yang lain seperti hawa WBC, hama putih dan walang sangit serta penyerahan bantuan berupa rodentisida, insektisida dan fungisida kepada kelompok tani Tani Sipaka Inge Desa Sungai Tuak dan poktan Tanjung Baru Desa Pulau Rantau.
Pimpinan Perangkat Daerah
- 01Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Paser Melakukan Apel Rutin
- 02Panen Raya Padi di Gapoktan Sri Sumber Rezeki Desa Sungai Tuak
- 03Sebanyak 42 Operator Satu Data Kabupaten Paser Studi Tiru ke Kukar
- 04Kepala Dinas Beserta keluarga Besar Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Paser Turut Berduka Cita
- 05Apel Pagi Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Paser